Rumus IF Excel Function

Jika kita terbiasa bekerja menggunakan data yang banyak dan membutuhkan hasil analisis dengan jumlah data row yang banyak, kita wajib mengetahui Rumus IF Excel Function, dengan rumus ini kita tidak perlu mendefinisikan hasil row nya satu per satu. Berikut beberapa contoh penggunaan Rumus IF Excel.



Pada gambar di atas menunjukan beberapa contoh rumus IF Excel, seperti logika nilai sama dengan, lebih besar, lebih kecil dan SUMIF digunakan untuk menjumlahkan dengan kondisi, pada contoh di atas saya menjumlahkan umur berdasarkan orang dengan nama "Riski". Semoga artikel ini bermanfaat untuk membantu pekerjaan anda. 👍👍

Comments